BIMBINGAN MATERI :
- Menentukan tingkat kawasan keamanan area kerja
- Menentukan tingkat resiko keamanan area kerja
- Melaksanakan manajemen tanggap darurat
- Menyusun standar operasional prosedur
- Menangani konflik di lingkungan kerja
- Menyusun rencana pengamanan
PERSYARATAN :
- Copy Terbaru
- Copy KTA Gada Utama
- Copy Sertifikat Pelatihan Gada Utama
- Surat Rekomendasi Perusahaan
- Surat Keterangan Kerja (Poklaring) Min. 3 tahun
- Copy KTP
- Pas Foto 3x4 (2 lembar), 4x6 (2 lembar) BG Merah, Jas Hitam, Kemeja Putih, Dasi Merah
- Membawa Laptop
- Bagi Purnawirawan TNI/Polri Min. Berpangkat Perwira Menengah
- Tes Antigen dengan hasil Negatif
- Vaksin Covid-19 Min. 1 dosis
FASILITAS :
- Training Kit
- Healthy Kit
- Lunch 1x, Coffee Break 2x
- Sertifikat Kepesertaan
- Sertifikat Uji Kompetensi BNSP
Main Competency Test
Pelatihan Gada Utama adalah pelatihan Satuan Pengamanan bagi manajer/calon manajer/chief security atau bagi manajer yang bertanggung jawab terhadap bidang pengamanan. Pelatihan Gada Utama dilaksanakan menggunakan pola 100 (seratus) jam pelajaran. Tujuan Pelatihan Gada Utama yaitu menghasilkan tenaga Satuan Pengaman yang memiliki sikap mental kepribadian, kesamaptaan fisik, dan memiliki pengetahuan serta keterampilan sebagai Manajer/Chief Security dengan kemampuan melakukan analisa tugas dan kegiatan, kemampuan mengelola sumber daya serta kemampuan pemecahan masalah dalam lingkup tugas dan tanggung jawabnya.